rss
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites

Monday, August 2, 2010

80 Ribu Saham Sierad Produce Diborong BNP Paribas Peregrine

Saham PT Sierad Produce Tbk (SIPD) sepanjang perdagangan Senin, 2 Agustus 2010, diborong oleh BNP Paribas Peregrine sebanyak 80 ribu lot oleh 161 investor di harga Rp 54,89. BNP sama sekali tidak menjual saham ini. 

Nasabah BNP Paribas yang memborong SIPD mayoritas adalah lokal. Investor asing hanya membeli sekitar 1.000 lot saja.

Harga SIPD ditutup naik Rp 5 ke Rp 57/saham. Ciptadana juga membeli 53.100 lot di harga Rp 55,68 oleh 98 investor dan aksi jual dilakukan oleh 33 investor sebanyak 17.030 lot di harga Rp 55,54.


Victoria Sekuritas memborong 31.410 lot saham SIPD di harga Rp 57 oleh 52 investor dan hanya menjual 300 lot di harga Rp 56.

183 nasabah Indo Premier memborong 53.022 lot saham SIPD di harga Rp 55,6 dan aksi jual dilakukan oleh 178 nasabahnya sebanyak 24.952 lot di harga Rp 55,44. Total net buying 28.070 lot.



Berikut rincian broker-broker yang mencatatkan posisi pemborong kelima hingga kesepuluh saham SIPD.
                                                     Jumlah         Lot            harga      Jumlah          Lot               Harga             Net               Total

5
YP
ETRADING SECURITIES
294
79,477
56.18
243
52,212
55.20
27,265
131,689
6
FZ
WATERFRONT SECURITIES INDONESIA
133
48,110
55.83
41
27,810
55.67
20,300
75,920
7
YU
CIMB-GK SECURITIES INDONESIA
127
34,200
55.16
22
15,000
55.99
19,200
49,200
8
PP
ALDIRACITA CORPOTAMA
31
18,600
56.06
-
-
-
18,600
18,600
9
AY
FINANCORPINDO NUSA
13
17,300
56.35
12
2,600
55.85
14,700
19,900
10
DH
SINARMAS SEKURITAS
20
11,500
55.94
11
1,765
55.19
9,735
13,265

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan isi komentar soal artikel-artikel blog ini.