rss
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites

Wednesday, October 13, 2010

Mandiri Sekuritas Borong 1,08 Juta Saham Bakrie Brothers!!!!

Mandiri Sekuritas memborong 1,08 juta lot saham Bakrie Brothers (BNBR). Angka yang luar biasa banyaknya. Bandingkan dengan broker-broker lain, seperti CLSA Indonesia yang hanya membeli 269 ribu, Credit Suisse Securities Indonesia 102.108 lot, dan CIMB-GK Securities Indonesia sebanyak 136.300 lot.

Belum diketahui apa alasan investor lokal di Mandiri Sekuritas memborong saham BNBR sedemikian banyaknya. Besar kemungkinan karena rencana pembelian unit bisnis Flexi milik Telkom oleh Bakrie Telecom, melalui penukaran saham (share swap). BTEL akan menggelar rights issue untuk membeli Flexi. BTEL adalah salah satu anak usaha BNBR.

Aksi borong Mandiri Sekuritas ini membuat harga saham BNBR naik Rp 6 atau 10,91% menjadi Rp 61. Selain menggunakan Mandiri Sekuritas, investor lokal juga terlihat memborong saham BNBR melalui broker CLSA Indonesia dan CIMB-GK Securities Indonesia.


Satu-satunya aksi beli oleh investor asing dilakukan melalui broker Credit Suisse Securities Indonesia. Broker ini membeli bersih saham BNBR tanpa menjual sama sekali, bersama dengan CLSA Indonesia.



1
CC
MANDIRI SEKURITAS
1441
1,088,086
59.46
96
113,397
59.12
974,689
1,201,483
2
KZ
CLSA INDONESIA
241
269,000
59.22
-
-
-
269,000
269,000
3
CS
CREDIT SUISSE SECURITIES INDONESIA
226
102,188
59.04
-
-
-
102,188
102,188
4
YU
CIMB-GK SECURITIES INDONESIA
127
136,300
58.97
48
39,918
59.67
96,382
176,218
5
BM
MERIDIAN CAPITAL
133
143,400
59.86
31
50,200
59.60
93,200
193,600
98
AI
UOB KAY HIAN SECURITIES
25
22,576
60.00
187
109,918
59.24
-87,342
132,494
99
DR
NUSADANA CAPITAL INDONESIA
76
47,700
57.68
113
202,198
59.31
-154,498
249,898
100
PD
INDO PREMIER SECURITIES
201
77,413
59.03
551
250,038
59.24
-172,625
327,451
101
YP
ETRADING SECURITIES
347
158,934
58.11
879
410,392
59.29
-251,458
569,326

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan isi komentar soal artikel-artikel blog ini.