rss
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites

Wednesday, May 25, 2011

Rekomendasi HD Capital, 25 Mei 2011

Berikut rekomendasi HD Capital untuk perdagangan Rabu, 25 Mei 2011.
BUY: (ITMG, PTBA, TLKM,BUMI)
  • Pasca bertahan di support kritis 3770 IHSG bakal kembali melanjutkan penguatan untuk mengetes daerah atas resistance didorong oleh factor domestic kondusif dan regional.
  • IHSG close (24-05) 3.785.45(+7.490/-2.44%) (Val.Rp.3.2T) 
  • Support: 3.770-3.710-3.680, Resistance: 3,850-3.920-4.000

Stock picks:
1.    Indo Tambang Raya (ITMG) (Target Rp 48.300) (Close 24/05 Rp 46.700)
  • Berita negatif produksi batubara yang turun di Q1 2011 sudah di diskon oleh pasar sehingga tidak berpengaruh ke pergerakan harga, malah mulai terjadi akumulasi antisipasi perbaikan volume produksi untuk Q2 2011 karena hujan mulai mereda (memasuki bulan kemarau).
  • Entry (1) Rp 46.700, Entry (2) Rp 45.900, Cut loss point: Rp 45.550

2.   Perusahaan Bukit Asam (PTBA) (BUY): (Target: Rp 22.100) (Close 24/05 Rp 21.250)
  • Permintaan energy domestic yang meningkat serta proyeksi laba aggresif pasca kenaikan laba di Q1 2011(yang juga menurunkan PER dari 24x ke 16x) mendorong pelaku pasar untuk breakout PTBA dari range dengan penutupan di atas harga rata-rata2 lima (5) hari kebelakang.
  • Exit (1) Rp 21.200, Entry (2) Rp 20.800, Cut loss point: Rp 20.550

3.   Bumi Resources (BUMI) (BUY): (Target: Rp 3.550) (Close 24/05 Rp 3.350)
  • Pasca koreksi lumayan dalam selama 2 minggu dari level Rp 3.600'an, mulai ada tanda pertahanan support untuk mengurangi laju penurunan lebih dalam di 50-days average (Rp 3.325).
  • Selain dari segi debt restructuring yang dapat menaikan laba akibat pengurangan biaya beban bunga, maka BUMI juga akan terimbas tren siklus kenaikan di saham batubara karena pelaku pasar berharap produksi akan mulai mencapai target memasuki bulan kemarau ini.
  • Entry: (1) Rp 3.325, Entry (2) Rp 3.250, Cut loss point: Rp 3.150

4.   Telekomunikasi Indonesia (TLKM) (BUY) (Target: Rp 7.850)(close 24/05 Rp 7.650)
  • Pelaku pasar mulai mengambil posisi untuk antisipasi turnaround laba di Q2 2011 akan mengulang kesuksesan Q1 2011, dimana laba naik 11% setelah sebelumnya turun di 2010.
  • Secara technical kelihatannya akan mencoba bergerak naik di atas high Rp 7.800
  • Entry(1) Rp 7.600, Entry (2) Rp 7.450, Cut loss point: Rp 7.350



Dibuat oleh:
Yuganur Wijanarko
Senior Research HD Capital (Yuganur@hdx.co.id)

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan isi komentar soal artikel-artikel blog ini.