rss
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites

Thursday, June 30, 2011

Rekomendasi HD Capital, 30 Juni 2011

Rekomendasi HD Capital untuk perdagangan Kamis, 30 Juni 2011.
BUY: (ADRO, ENRG, UNSP, TLKM)
  • Keadaan jenuh beli (overbought) menyebabkan IHSG bergerak dalam kisaran sideways (trend samping) namun masih optimistis bahwa proses untuk break all time high di 3.880 hanya tinggal menunggu waktu. 
  • IHSG close (28-06) 3.830.270 (+16.84/+0.44%) (Val.Rp.3.4T)
  • Support: 3.810-3.770, Resistance: 3,880-3.950
 
Stock picks:
1.     Adaro Energy (ADRO) (BUY) (Target Rp 2.550) (Close 28/06 Rp 2.400)
  • Selain optimisme pasar bahwa produksi batubara akan kembali normal sesuai target di Q2 2011 dengan musim panas ini, secara technical ADRO memang sedang proses perbaikan tren dari sideways ke positif dan target breakout terlihat di Rp 2.550.
  • Entry (1) Rp.2.375, Entry (2) Rp.2.325, Cut loss point: Rp.2.275
   
2.    Energy Mega persada (ENRG) (BUY): (Target: Rp 215-230) (Close 28/06 Rp 200)
  • Walaupun saham BUMI melorot cukup tajam Jumat lalu, namun ENRG tetap dipertahankan di atas level psikologis Rp.200 sehingga dapat disimpulkan bahwa "smart money" memang mengalir ke emiten tersebut untuk antisipasi earnings recovery story yang dapat terlihat di laporan keuangan Q2 2011.
  • Entry: (1) Rp 198, Entry (2) Rp 194, Cut loss point: Rp 185
 
3.   Bakrie Sumatra (UNSP) (BUY): (Target: Rp 450) (Close 28/06 Rp 420)
  • Selain valuasi PER 2011 (7x) yang termurah di sektor CPO, tren naik di UNSP masih tetap utuh (pattern higher low masih terbentuk utuh) walaupun telah terjadi koreksi selama 5 hari berturut-turut sehingga rekomen akumulasi untuk technical rebound.
  • Entry: (1) Rp 420, Entry (2) Rp 405, Cut loss point: Rp 395
 
4.       Telekomunikasi Indonesia (TLKM) (BUY): (Target: Rp 7.450) (Close 28/06 Rp 7.250)
  • Program buy back saham oleh pemerintah di big cap index dengan valuasi PER 2011 termurah (9x) dapat menahan downside bila terjadi koreksi sehingga rekomen akumulasi untuk proses penutupan price gap atas di Rp 7.400 yang sempat tertunda ini.
  • Entry: (1) Rp 7.150, Entry (2) Rp 6.950, Cut loss point: Rp 6.850
 
 
Dibuat oleh: 
Yuganur Wijanarko
Senior Research HD Capital (Yuganur@hdx.co.id)

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan isi komentar soal artikel-artikel blog ini.