rss
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites

Friday, July 30, 2010

Laba Bersih BYAN Meningkat 45%

Perusahaan penghasil batubara, PT Bayan Resources Tbk (BYAN) dalam setahun terakhir mampu mendongkrak pertumbuhan laba bersih sebesar 45,05% dari Rp 111 miliar pada Juni 2009 menjadi Rp 161 miliar pada Juni 2010. Kenaikan laba ini mendorong laba per saham turut naik dari Rp 33 menjadi Rp 48.

Pendapatan perusahaan dalam setahun terakhir hanya naik tipis 0,08% menjadi Rp 3,78 triliun. Ini membuat laba kotor juga hanya naik 9,82% menjadi Rp 682 miliar. Namun, laba usaha Bayan melonjak 64% menjadi Rp 356 miliar, karena penurunan beban usaha yang signifikan baik beban penjualan, beban umum, dan beban administrasi.













Bayan Resources (Rp triliun)








Jun-09 Jun-10 %

Pendapatan 3,785 3,788 0,08

Laba kotor 0,621 0,682 9,82

Laba usaha 0,217 0,356 64,06

Laba bersih 0,111 0,161 45,05

EPS 33 48 45,45

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan isi komentar soal artikel-artikel blog ini.